Gereja Sidang Injil Borneo

Gereja Sidang Injil Borneo
PenggolonganProtestan
OrientasiEvangelikal, Karismatik
Bentuk
pemerintahan
Ungkapan tempatan, wilayah, dan negara saling bergantung
PerhimpunanPersahabatan Kristian Evangelikal Negara, Persekutuan Kristian Malaysia
WilayahMalaysia , Brunei
PendiriTiga penginjil Australia, Hudson Southwell (Baptist), Frank Davidson (Anglican) dan Carey Tolley ( Graha Bethany Nginden )
Didirikan1959
JemaatSIB Sarawak, SIB Sabah, SIB Semenanjung
Umat500.000
Peringatan: Page using Templat:Infobox Christian denomination with unknown parameter "parent" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau).

Gereja Sidang Injil Borneo adalah sebuah gereja denominasi Kristen evangelikal di Malaysia. Gereja ini didirikan pada tahun 1959 dari penugasan Borneo Evangelical Mission dengan bantuan Gereja Kemah Injil Indonesia [1]

Beranggotakan lebih dari 500.000 orang,[2] SIB adalah gereja dari denominasi Protestan yang terbesar di Malaysia. Asalnya berkembang dari kehadiran kecil di kalangan Lun Bawang, yaitu orang-orang yang Tanah Tinggi Kelabit dan orang Iban dari Limbang, sampai kemudian mempunyai jemaat baik di Malaysia Timur dan Malaysia Barat sampai saat ini.

  1. ^ Lees, Shirley (1979). Drunk Before Dawn. Kent, TN: OMF Books. ISBN 0-85363-128-X. 
  2. ^ "SIBKL: A brief history". Sidang Injil Borneo Kuala Lumpur. Diakses tanggal 2010-01-30. 

From Wikipedia, the free encyclopedia ยท View on Wikipedia

Developed by Tubidy